MA Sal-Syaf Bataan

Home / About

ABOUT

Puji syukur Alhamdulillah atas izin Allah SWT, dan berkat kerjasama yang baik antara pengurus Yayasan Sosial dan Pendidikan Islam Salafiyah Syafi’iyah dan pengurus Pondok Pesantren Salafiyah Syafi’iyah Bataan serta didukung oleh Tokoh Masyarakat sekitar dan alumni, maka bertepatan pada tanggal 04 Juni 2014 berdirilah sebuah lembaga pendidikan baru yaitu Madrasah Aliyah SalafiyahSyafiiyah.MA salafiyah syafi’iyah bataan bondowoso merupakan sebuah instansi Madrasah Aliyah yang berada dibawah naungan pondok pesantren Salafiyah Syafi’iyah Bataan Bondowoso berada dibawah naungan kementrian agama.MAS Salafiyah Syafi`iyah Bataan adalah salah satu satuan pendidikan dengan jenjang MA di Bataan, Kec. Tenggarang, Kab. Bondowoso, Jawa Timur. Didirikan pada tanggal 04 Juni 2014.Berstatus swasta dan berada dibawah naungan Pondok Pesantren Salafiyah Syafi’iyah Bataan, Tenggarang, Bondowoso. Diasuh oleh Kiai Misnadin Qohar. Sedangkan kepala sekolah dari MAS Salafiyah Syafi’iyah Bataan adalah ibu Qurratul Ainiyah, S.Pd.I, sebagai pemimpin lembaga.

VISI

Unggul Dalam Prestasi,Berjiwa Islami dan Inovatif.Unggul dalam bidang akademis dan non akademis.Unggul dalam peningkatan prestasi

MISI

1. Memiliki semangat kompetetif 2. Memiliki keteguhan hati (istiqomah) dalam kebaikan 3. Ikhlas dalam beramal. 4. Kreatif,cakap dan inovatif. 5. Mendapatkan kepercayaan dari masyarakat.